Selasa, 02 Desember 2008

Latihan Sentuhan Sensasi Kulit

Latihan Sentuhan Sensasi Kulit
Mempertajam kemampuan menyentuh
Dengan mempertajam kemampuan meraba akan membantu anda untuk merasakan informasi saat anda merasakan suatu objek atau manusia.

Dengan mata tertutup :
- Rasakan berbagai kain dengan jari-jari anda, baik ketebalan dan teksturnya. Cobalah untuk mengatakan apa warna dari sesuatu benda dengan merabanya (secara mengejutkan, sejumlah orang buat mengatakan bahwa mereka dapat merasakan warna suatu objek. Mereka mengatakan bahwa setiap warana yang mereka sentuh memiliki getaran pada frekuensi yang berbeda-beda).
- Peganglah berbagai substansi, rasakan suhunya, apakah mereka kasar, lembut, lengket, lentur atau tidak.
- Pegang sekotak es batu disalah satu tangan dan kain hangat ditangan yang lain, dan cobalah menebak perbedaan suhunya.
- Ubahlah posisi tangan, tangan mana yang lebih sesitif saat menyentuh sensasi.

Tidak ada komentar: